iklan




Cara Penggunaan Option Button Pada Visual Basic 6.0

Written By Husni Kaimuddin on Friday 13 June 2014 | 17:15

Langsung saja kita bekerja dan praktek:
  • Buka Program VB 6.0 
  • pada form tambahkan beberapa komponen yaitu:
    - Tambahkan 2 Label pada Form
       Untuk Label1 Pada Properties  Caption Ganti Dengan Tulisan Penggunaan OptionButton
       Untuk Label2 Pada Properties  Caption Ganti Dengan Tulisan Jenis Kelamin
    -
    Tambahkan 2 OptionButton Pada Form
       Untuk Option1 Pada Properties  Caption Ganti Dengan Tulisan Pria   Untuk Option1 Pada Properties  Caption Ganti Dengan Tulisan Wanita
    -
    Tambahkan CommandButton
       Untuk Command1Pada Properties  Caption Ganti Dengan Tulisan Proses  
    - Tambahkan TextBox
       Untuk Text1 Pada Properties  Text dikosongkan saja
  • Desain Form Seperti Gambar Berikut ini:

     
  • Setelah Form Sudah didesain seperti gambar di atas, maka silahkan klik 2 kali pada Tombol Proses dan masukkan Listing berikut ini:

    If Option1.Value = True Then
    Text1.Text = Option1.Caption
    Else
    Text1.Text = Option2.Caption
    End If
  • Setelah listing sudah dimasukkan coba diruning atau tekan F5 Pada keyboard dan lihat hasilnya.....


    Selamat Mencoba dan semoga sukses
@Husni Kaimuddin

Ditulis Oleh : Husni Kaimuddin ~Blog Belajar Ilmu Komputer (Software)

Muh.Akram Anda sedang membaca artikel berjudul Cara Penggunaan Option Button Pada Visual Basic 6.0 yang ditulis oleh Blog Belajar Ilmu Komputer (Software) yang berisi tentang : Dan Maaf, Anda tidak diperbolehkan mengcopy paste artikel ini.

Blog, Updated at: 17:15

0 comments:

Post a Comment


Artikel Terlaris

Followers

INTELCOM KENDARI